Cara Kerja Landing Page 

Dalam dunia digital marketing, keberadaan landing page telah dikenal seiring berkembangnya dunia digital dan pemasaran berbasis web. Landing page atau yang dikenal juga dengan “halaman arahan” berperan dalam peningkatan prospek pemasaran suatu bisnis atau perusahaan yang memakai internet atau situs jejaring sebagai salah satu cara untuk menarik konsumennya. 

Dilansir dari Marketing Benchmarks From 7.000 Business yang dilakukan Hubspot tercatat bahwa penggunaan landing page sebagai metode pemasaran digital dapat meningkatkan leads atau potensi konsumen dari suatu bisnis. Dalam laporannya itu, Hubspot mencatat setidaknya terdapat peningkatan leads atau prospek konsumen sebanyak 55 persen oleh perusahaan atau bisnis yang memiliki 10 hingga 15 landing pages

Hal ini berarti semakin banyak landing page dari suatu perusahaan maka semakin banyak pula prospek mereka di pasar digital yang makin mudah dikunjungi oleh para calon konsumen. 

Cara kerja landing page pada situs atau media-media digital ini. Berdasarkan dua kriteria utamanya, landing page beroperasi dengan cara sebagai berikut:

  • Seseorang akan melihat adanya ajakan call to action (CTA) dan berakhir di sebuah landing page melalui pengisian formulir
  • Seseorang tersebut mengisi formulir dan landing page mengubah seseorang tadi dari mulanya sebagai pengunjung menjadi prospek bisnis 
  • Informasi dari formulir yang telah diisi kemudian disimpan dalam database prospek perusahaan
  • Perusahaan melalui kampanye pemasaran digital mulai memasarkan produk kepada kontak atau prospek berdasarkan isian formulir tadi

Lewat cara kerja landing page di atas maka dapat ditarik kesimpulan bahwa fungsi utama dari landing page adalah mengonversi pengunjung menjadi prospek atau lead. Cheryl Baldwin dari WSI World menjelaskan bahwa landing page memiliki beberapa fungsi yang lebih menguntungkan daripada promosi konvensional yang kerap dilakukan suatu bisnis. adapun fungsi-fungsi itu antara lain adalah sebagai berikut:

  • Pelanggan membidik tawaran bukan terfokus pada perusahaan, dan landing page menyediakan itu
  • Landing page merupakan sarana kampanye dan promosi yang bebas dari gangguan
  • Bentuk landing page tidak bersifat mengintimidasi karena isian formulir yang ringkas, biasanya hanya alamat surel
  • Landing page muncul sesuai segmentasi pasar kepada calon pelanggan atau pengunjung yang mengunjungi situs tertentu
  • Landing page berfungsi untuk mengumpulkan informasi spesifik tentang calon pelanggan
  • Landing page dapat berfungsi menjadi jembatan antara calon pelanggan dengan situs transaksi atau penawaran utama yang menampilkan produk

sumber : https://www.ekrut.com/media/landing-page-adalah

Leave your thought here

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Read More

Wesclic Studio: Software House Jakarta

01/05/2024

Dalam era digital, memiliki software yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda adalah kunci untuk meningkatkan produktivitas dan profit perusahaan. Namun, mengembangkan software sendiri…

Cara Membuat SIUP Online Mudah dan Cepat 2024

25/04/2024

Ketahui apa itu SIUP, jenis, syarat administrasi, biaya dan cara mengurusnya secara online. Memiliki SIUP…

5 Jenis Investasi yang Populer di Indonesia

02/04/2024

Pahami apa itu investasi, jenisnya, dan instrumen investasi yang populer di Indonesia. Sehingga bisa memilih…

Blockchain | Pengertian, Sejarah dan Cara Kerjanya

28/03/2024

Ketahui apa itu Blockchain, sejarah, pengertian, dan cara kerjanya. Blockchain memiliki peran penting sebagai salah…

OpenAI Sora 2024 | Model AI | Ubah Teks Jadi Video

26/03/2024

Mengenal Sora, AI baru yang diluncurkan OpenAI. Keunggulannya adalah bisa membuat teks menjadi video pendek…

Select the fields to be shown. Others will be hidden. Drag and drop to rearrange the order.
  • Image
  • SKU
  • Rating
  • Price
  • Stock
  • Availability
  • Add to cart
  • Description
  • Content
  • Weight
  • Dimensions
  • Additional information
Click outside to hide the comparison bar
Compare
Alert: You are not allowed to copy content or view source !!
Feedback
Feedback
How would you rate your experience?
Do you have any additional comment?
Next
Enter your email if you'd like us to contact you regarding with your feedback.
Back
Submit
Thank you for submitting your feedback!